Selasa, 10 Desember 2013

Perencanaan Karier


Perencanaan Karier
Rivai (2004)  mengatakan  bahwa  perencanaan karier merupakan proses   dimana karyawan menyeleksi tujuan karier dan jenjang karier menuju tujuan–tujuan  tersebut. Menurut Corey & Corey (2006), perencanaan karier adalah suatu proses yang mencakup penjelajahan pilihan dan  persiapan diri untuk sebuah karier.
Selanjutnya menurut Kleineckht & Hefferin (dalam Gail, Janice, Linda & Mary, 2004), perencanaan karier adalah proses penilaian diri dan penetapan tujuan karier yang selalu berkesinambungan. Witko, Bernes, Magnusson, Bardick (2005) menyatakan bahwa perencanaan karier adalah proses yang harus dilewati sebelum melakukan pengambilan keputusan karier.
Beberapa definisi diatas dapat disimpulkan bahwa Perencanaan karier adalah suatu proses pengambilan keputusan untuk menentukan langkah-langkah yang akan dilakukan dalam  karier  untuk  mencapai tujuan  yang telah ditetapkan.

  • -Perencanaan Karier Yang berpusat pada Individu

Perencanaan karier yang berpusat pada individu (individual-centered career planning) lebih berfokus pada karier individu, perencanaan ini dilakukan oleh para karyawan sendiri dengan menganalisis tujuan dan keterampilan individual mereka. Usaha-usaha seperti ini mungkin mempertimbangakan situasi, baik di dalam maupun diluar organisasi, yang dapat mengembangkan karier seseorang. Robert.L mathis(2006)

  • Perspektif  Perencanaan Karier Organisasional dan Individual



  
  •  Proses Perencanaan Karier

Seperti yang digambarkan pada gambar 2.2, proses perencanaan karier yaitu sebagai berikut:

Sumber: Byars,L.L. dan Rue,L. W. (2006). Human Resource Management, 5th Edition.Chicago: The McGraw-Hill Companies, Inc.

Gambar 2.2 Proses Perencanaan karier

0 komentar:

Posting Komentar

 
Redesign by Syar'ie